Konsumen saat ini memiliki tuntutan yang lebih tinggi daripada sebelumnya. Mereka menginginkan fleksibilitas untuk berbelanja kapan saja, di mana saja, dan melalui channel apa pun, tanpa harus kehilangan pilihan produk, kenyamanan, atau harga yang kompetitif. Dengan menerapkan strategi omnichannel yang efektif, bisnis ritel Anda dapat meraih hasil yang signifikan dan berdampak nyata.

Manfaat Oracle Netsuite Untuk Retail
Satu sistem yang terintegrasi untuk order Management, Inventory,
E-commerce, CRM, Sales, POS, Business Analysis, dan Finance.
- Satu platform terintegrasi untuk semua channel
- Memastikan visibilitas penuh pada bisnis Anda
- Memberikan satu tampilan pelanggan di semua channel
Testimoni Pelanggan Netsuite
Lihat bagaimana lebih dari 41.000 pelanggan di seluruh dunia tumbuh di Oracle Netsuite









NetSuite untuk ritel membantu Anda membangun bisnis yang berpusat pada pelanggan di setiap channel
Fitur Oracle NetSuite untuk Retail
- Inventory Management – Pantau dan kelola stok Anda secara real-time di berbagai lokasi untuk memastikan informasi persediaan stok selalu akurat dan terkini
- Customer Relationship Management – Jaga hubungan pelanggan dengan sistem yang meningkatkan layanan dan mencatat setiap interaksi secara detail. Oracle NetSuite membantu menciptakan pengalaman belanja dengan memahami preferensi dan riwayat pembelian pelanggan, meningkatkan loyalitas, dan mendorong repeat order.
- Point of Sales Solution – Integrasikan seluruh channel penjualan Anda dengan solusi POS yang terintegrasi antara penjualan offline dan online. Integrasi ini memungkinkan transisi yang lancar bagi pelanggan antara berbelanja online dan berbelanja di toko, sehingga meningkatkan pengalaman belanja secara keseluruhan.
- E-Commerce Integration – Kelola kehadiran online Anda dengan integrasi e-commerce yang terhubung tanpa hambatan ke sistem Anda.
- Financial Management – Raih kendali penuh atas keuangan Anda dengan solusi komprehensif yang mencakup segala kebutuhan, mulai dari accounting, pendapatan, hingga kepatuhan regulasi.